Cara mendesain blogger – pernahkah anda mencoba untuk mendesain blog anda sendiri, mulai dari template sampai dengan widget yang digunakan tapi sangat disayangkan orang yang tidak terlalu mengenal dengan namanya CSS dan HTML akan sulit untuk mengutak atik dari tampilan template tersebut, pada dasarnya untuk membuat blog yang bagus hanya dibutuhkan kemampuan koding. Cara empeelajarinya juga tidak terlalu mudah karena ini adalah termasuk dalam bahasa mesin.Untuk mempelajarinya tidak hanya dengan membaca buku tapi dengan melakukan praktek, ingat bahwa pengalaman adalah guru terbaik yang bisa kita dapatkan.
Susunan dari template blogger pada dasarnya ada beberapa bagian yaitu adalah header, main, sidebar dan terakhir adalah footer, para pendesain blog dari tahun ke tahun semakin meningkat kemampuannya dan sekarang banyak sekali masterpiece yang bisa kita gunakan secara gratis, biasanya bisa kita mudah dapatkan di blog penyedia temmplate blogger gratis.Hal ini membuat kita lebih mudah dalam memilih tampian yang sesuai dengan niche yang kita inginkan, misalnya nice fashion, jurnalistik ataupun yang lainnya.
Cara mendesain blog yang perlu dipelajari juga adalah mengenai CSS yang merupakan dasar dari tampilan blog kita, dengan CSS yang bagus maka blog bisa tampil sesuai dengan keinginan kita, untuk mendapatkan CSS yang bagus biasanya kita bisa mendapatkannnya di web penyedia CSS, walaupun begitu kita tetap bisa menggunakan CSS bawaan wordpress jika tidak ingin susah payah mencari CSS yang kita inginkan.
Belajar mungkin berat bagi beberapa orang, namun jika anda telah mahir dalam membuat template blogger maka uanglah yang mengalir dengan sendirinya kepada diri anda, jadi sebenarnyadi bidang ini kita tetap bisa mendapatkan uang dari blog , namaun sangat disayangkan bagi anda yang telah membuat blog multiply tidak bisa mengedit dengan sesuai selera karena tidak ada fasilitas edit yang disediakan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar